Tips menghapus akun MiChat dapat dilakukan oleh siapa saja, terutama buat Anda yang sudah bosan menggunakan aplikasi cari teman online tersebut.
Pada dasarnya untuk setiap pengguna aplikasi apapun, termasuk MiChat memang bisa bebas melakukan penghapusan akun. MiChat sendiri merupakan salah satu aplikasi chatting online yang banyak digunakan. Berbeda dengan aplikasi Line atau WhatsApp, MiChat justru memiliki konotasi yang negative, pasalnya kerap diidentikkan dengan prostitusi online.
Nggak heran jika banyak pengguna yang ingin menghapus akun MiChat-nya, mungkin Anda termasuk salah satunya. Apalagi, hadirnya aplikasi ini diyakini bisa membuat pasangan menjadi murka.
Tips Menghapus Akun MiChat di Android yang Mudah dan Tanpa Ribet
Via Menu Setting atau Pengaturan
Tips menghapus akun MiChat pertama ini adalah yang paling sering dilakukan. Sebab, pengguna hanya perlu menuju ke menu Setting di aplikasi tersebut. Namun untuk cara hapus akun aplikasi MiChat-nya, mari simak informasi selengkapnya di bawah ini.
- Buka MiChat APK
- Pilih ikon navigasi Me
- Pilih menu Setting atau Pengaturan
- Pilih Account and Security
- Pilih Deactivate Your Account
- Selesai
Artikel Terkait : Slot Deposit Dana
Via Clear Data
Solusi lain untuk hilangkan jejak digitalmu dari akun MiChat yang tidak kalah mudahnya adalah melalui Clear Data. Dengan cara tersebut berbagai data yang terkait dengan akun MiChat akan hilang dan tidak bisa Anda akses kembali.
- Buka MiChat APK
- Hapus semua obrolan yang ada di dalam aplikasi
- Kunjungi menu Profile
- Hapus Foto Profile
- Ubah Identitas Diri Anda
- Jika sudah, Anda bisa menghapus semua konten yang pernah diposting di aplikasi tersebut
- Jangan lupa, nonaktifkan juga fitur Nearby
- Selain itu, Anda juga harus menonaktifkan pilihan Find Me By MiChat ID
- Logout
- Hapus aplikasi MiChat dari HP Anda
Via Email
Ya, Anda juga bisa banget kok, hapus akun MiChat tanpa login dengan mudah, misalnya dengan mengajukan permohonan lewat email. Sebagai pengguna Anda perlu mengajukan penutupaan atau penghapusan akun dengan mengirimkan email ke pusat layanan MiChat di “Support@michat.sg.
Demikian informasi yang bisa kami bagikan tentang tips menghapus akun MiChat di Android yang mudah dan tanpa ribet. Semoga bermanfaat.
Leave a Reply